The Way of Healthy Life

The Way of Healthy Life

Senin, 26 September 2011

Akupresur Aura Wajah ( Face's Aura Acupressure )


Penekanan dengan tangan dilakukan secara hati-hati dan lembut di wajah
untuk menyegarkan kulit dan meremajakan aura wajah. Wajah akan berseri
dan meningkatkan inner beauty Anda. Terapi ini juga berfungsi untuk
menghilangkankerutan-kerutan halus di wajah, jerawat dan membuat Anda
awet muda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar